Dalam rangka persiapan pelaksanaan kegiatan Penganalan Lapangan Pendidikan (PLP) Tahun Akademik 2022/2023, FTIK UIN KHAS Jember selenggarakan Rapat Koordinasi yang melibatkan sekitar 135 orang Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) yang akan bertugas dalam melaksanakan pembimbingan kepada para mahasiswa...
Baca Selengkapnya
Visi dan misi program studi bukanlah hanya sekedar kalimat yang cukup dibaca saja. Tetapi juga perlu dipahami bersama oleh seluruh sivitas akademik sehingga dapat bersama-sama berusaha mewujudkannya.
Sebagai wujud keseriusan dalam mewujudkan visi dan misi Prodi, salah satu dosen MPI, Ib...
Baca Selengkapnya
24 Agustus 2022 - Dekan FTIK UIN KHAS Jember mengundang semua dosen FTIK baik PNS, Non PNS, Dosen Luar Biasa untuk menyatukan visi mengajar pada rapat distribusi mata kuliah Semester ganjil Tahun Akademik 2022-2023. Pada kesempatan tersebut, setiap KorProdi yang ada juga diberikan kese...
Baca Selengkapnya
Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq (UIN KHAS) Jember menggelar sosialisasi visi misi prodi pada hari Rabu, 21 September 2022. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa baru Prodi MPI angkatan...
Baca Selengkapnya